Webinar Trik Membidik Target Ceruk Pasar untuk Produk Hobi dan Lifestyle

24 MAR 2021 20:15 PEMBEKALAN KARIR 4013 KALI DI BACA 0 KOMENTAR 24 KALI DIBAGIKAN

Asosiasi Pengusaha Indonesia mempersembahkan ”APINDO UMKM AKADEMI” Seri Industri Gaya Hidup dengan judul Trik Membidik Target Ceruk Pasar untuk Produk Hobi dan Lifestyle. Di zaman serba digital seperti saat ini, kita semua bisa mengubah hobi menjadi hal yang menguntungkan. Hobi dan lifestyle bisa dijadikan peluang ide bisnis baru yang menjanjikan jika ditekuni dengan serius dan mampu melihat target pasar dengan jeli. 

 

Pembahasan webinar kali ini diharapkan bisa mendorong UMKM agar mampu melihat kesempatan besar dari sebuah hobi dan lifestyle untuk dijadikan ide bisnis brilian yang menghasilkan.

 

NARASUMBER:

DODI SOUFIADI

Marketing Director Swasti Farm

 

 

FASILITATOR:

DEWI MEISARI

Co-Founder ukmindonesia.id

Ketua Komite Bidang Kajian APINDO

 

HOSTED BY:

CHRISTINE FELICIA

Program Manager TopKarir Indonesia

 

_

 

Catat Tanggalnya

  • Rabu, 11 November 2020
  • Pukul 15.00-17.00 WIB
  • Live on Zoom & TopKarir

 

Link Registration

https://bit.ly/daftarUMKM-akademi

 

GRATIS!!!!

 

Buat kamu yang hadir dalam acara akan mendapatkan

  • E-Sertifikat
  • Ilmu Kewirausahaan
  • Relasi

  • Login terlebih dahulu jika ingin meninggalkan komentar.